On Mon, Jul 12, 2021 at 05:36:33AM -0000, Arman Arisman wrote: Panggil saya Michel, haha, dulu agak salah memilih nama akun Fedora dan tersangkut sampai sekarang
Siap, Mas Michel. Hehehe.
Di tim desain mengerjakan apa saja?
Di tim desain belum banyak berkontribusi. Hehe. Sekarang sedang membuat video animasi background untuk Live Streaming. Tapi masih direview sepertinya. Saya aktif juga untuk menerjemahkan dan gabung di tim i3 SIG. Dan juga masih menulis di Fedora Magazine.
Mas Michel tadi bilang sponsor di Packaging ya? Maksudnya membuat paket2 aplikasi untuk Fedora ya? Saya kurang paham, gak punya latar belakang soal komputer. Hehe. Hanya suka saja.
Salam,