[KFI] Komunitas Fedora Indonesia sebenarnya | The fact of Indonesia Fedora Community

Tommy sentabi at fedoraproject.org
Sat May 5 13:09:24 UTC 2012


saya mau nanya nih, apakah fedora.or.id dan fedora-id.org memiliki izin
resmi dari Fedora/RedHat ? karena penggunaan nama domain tersebut harus
memiliki izin[1] sebelum bisa digunakan sebagai domain resmi untuk
komunitas fedora.

Anda meminta team website Fedora untuk mengganti id.fedoracommunity.orgmenjadi
fedora.or.id, bukan kah itu suatu kesalahan besar? kalau misalkan tadi
sudah di setujui oleh Fedora nama domain tersebut maka boleh-boleh aja di
minta untuk dimasukkan kedalam list.

semua boleh-boleh saja bergabung dengan fedora.or.id asalkan
fedora.or.idmengikuti aturan Fedora Project,
*bukan seperti yang selama ini digembar gemborkan di Facebook, ngga juga
dibawah Fedora ngga jadi masalah karena justru itulah masalahnya :)*.

Untuk kedepannya apabila proses penyatuan berhasil, tolong proses yang
terjadi dibalik domain fedora.or.id atau domain-domain lainnya yang
digunakan jelas, seperti kenapa tiba-tiba domain diubah, portalnya kenapa
tiba-tiba maintenance (beberapa kali), untuk maintenance yang tidak terlalu
penting, kan bisa dibuat jadwalnya, jadi user tau, dan ngga bertanya kesana
kesini untuk mengetahuii apa yang sedang terjadi.

Channel resmi Fedora Indonesia di Freenode adalah #fedora-id [2], dan yang
memegang kendali atas channel tersebut adalah Ambassador Indonesia, kalau
mau tetap bersatu marilah gabung ke channel tersebut jangan membuat channel
yang lain sebagai 'official' resmi Fedora Indonesia.


[1] http://fedoraproject.org/wiki/Local_community_domains
[2] http://fedoraproject.org/wiki/Fedora_Channel_FAQ

2012/5/5 Yafiz Haris Nasution <yafiz at fedora.or.id>

> Terima kasih pak Eko,
>
> Saya setuju dengan kata-kata bapak "...  saya hanya ingin semua teman2
> bersatu seperti semangat yg dulu "
> Dan kita (fedora.or.id) selalu terbuka dengan siapa saja tapi ingat
> dengan etika-etika yg berlaku di Indonesia.
>
> Mungkin melalui email ini saya ingin menjelaskan beberapa hal :
>
> 1. Fedora Indonesia memiliki 2 (dua) domain yaitu fedora.or.id (sumbangan
> dari Fedora Ambassadors Indonesia terdahulu : Ibunk / Bungaran Eka Suryadi (
> http://fedoraproject.org/wiki/User:Pinguingilo) dan fedora-id.org(sumbangan dari Fedora Ambassadors Indonesia terdahulu : John Cendra (
> https://fedoraproject.org/wiki/User:Chendra) yang keduanya tersebut
> adalah milik komunitas.
> 2. Fedora Indonesia memiliki 2 (dua) server tempat meletakkan semua yang
> dibutuhkan seperti portal, forum, planet, dll
> 3. 2 (dua) domain tersebut akan di redirect apabila yg satu sedang
> bermasalah.
> 4. Dan infrastuktur Fedora Indonesia di perlihara oleh komunitas (saya
> tidak sendirian)
>
> Dari sedikit poin-poin yang saya jelaskan di atas bahwa anggapan orang
> pada saat kemaren lagi down lama itu salah besar.
> Ketika domain fedora.or.id lagi down (maintenence), kami mengalihkan ke
> domain fedora-id.org dan hal tersebut kami infokan di FB & Twitter.
> Dan begitu juga saat ini ketika fedora-id.org (maintenance), kami juga
> info kan ke komunitas di FB, Twitter, IRC, dll
>
> Mungkin itu yang bisa saya jelaskan saat ini.
>
> Terima kasih
>
>
>
> Pada 5 Mei 2012 03:21, ekoikhyar <ikhyar.com at gmail.com> menulis:
>
> Maaf top posting, lagi mobile :)
>>
>> Sebenarnya bukan dualisme Pak yafiz, saya pun sudah mengajak semua
>> ambassadors Dan fedora user untuk berkomunukasi, tentang masalah ini, nasi
>> sudah jadi bubur portal itu down cukup lama saya pun bingung entah knapa
>> Dan baru tau jawabannya belakangan ini, setelah semua angkat bicara.
>>
>> Saya bukan lah siapa2, saya hanya ingin semua teman2 bersatu seperti
>> semangat yg dulu, dengan mengirim email mediasi kemarin secara pribadi,
>> karena urusan ini sebenarnya bukan konsumsi publik, tapi untuk keluarga
>> kita fedora Indonesia. Silahkan dipikirkan lagi, tidak usah mencari siapa
>> kita, tapi Cari solusinya.
>>
>> Regards
>> ekoikhyar
>> mobile-mode: Powered by Telkomsel
>>
>> -----Original Message-----
>> From: Yafiz Haris Nasution <yafiz at fedora.or.id>
>> Sender: id-community-bounces at lists.fedoraproject.org
>> Date: Sat, 5 May 2012 00:33:06
>> To: <id-community at lists.fedoraproject.org>
>> Reply-To: Komunitas Fedora Indonesia <
>> id-community at lists.fedoraproject.org>
>> Cc: Fedora Websites Team<websites at lists.fedoraproject.org>; Fedora
>> ambassadors list<ambassadors at lists.fedoraproject.org>; <
>> webmaster at fedoraproject.org>
>> Subject: [KFI] Komunitas Fedora Indonesia sebenarnya | The fact of
>> Indonesia
>>        Fedora Community
>>
>> _______________________________________________
>> Milis Komunitas Fedora Indonesia
>> id-community at lists.fedoraproject.org
>> https://admin.fedoraproject.org/mailman/listinfo/id-community
>> _______________________________________________
>> Milis Komunitas Fedora Indonesia
>> id-community at lists.fedoraproject.org
>> https://admin.fedoraproject.org/mailman/listinfo/id-community
>
>
>
>
> --
>
> Regards,
>
> *YAFIZ HARIS NASUTION*
>
> The Fedora Indonesia Team
> *fedora : freedom | friends | features | first*
>
> *Portal *:http://fedora.or.id <http://www.fedora.or.id/> or
> http://fedora.linux.or.id
> *Forum *: http://forum.fedora.or.id
> *Planet *: http://planet.fedora.or.id
> *Milis *: fedora-id at googlegroups.com
> *IRC Chanel *: #fedora.indonesia or #fedora-id
> *Facebook* : facebook.com/fedora.indonesia or facebook.com/id.fedora
>
> *Twitter *: twitter.com/fedoraid
>
> =================================
> YM : yafiz.nasution
> Email : yafiz at fedora.or.id
> =================================
>
>
> _______________________________________________
> Milis Komunitas Fedora Indonesia
> id-community at lists.fedoraproject.org
> https://admin.fedoraproject.org/mailman/listinfo/id-community
>
-------------- next part --------------
An HTML attachment was scrubbed...
URL: <http://lists.fedoraproject.org/pipermail/id-community/attachments/20120505/3db1e4fd/attachment.html>


More information about the id-community mailing list